Tiket Masuk Wisata Jogja

Tiket masuk Wisata Jogja
tiket masuk wisata jogja
Menjadi daerah tujuan wisata, menuntut pemerintah dan masyarakat Yogyakarta untuk terus berbenah demi menjamin kenyamanan bagi para pengunjungnya.
Beberapa destinasi wisata terus bermunculan menawarkan keindahan yang patut untuk di singgahi, bagi para pelancong yang ingin menghabiskan waktu di Kota Wisata ini.
Potensi alam yang di tawarkan dan di kelola secara baik, dapat mendatangkan income bagi pelaku wisata baik di daerah lokal maupun nasional.
Aneka ragam kegiatan berlibur mampu menciptakan warna warni aktivitas wisata bagi para pengunjungnya.
Dengan berkembangnya sarana media sosial yang begitu pesat, memberi efek positif bagi promosi daya tarik wisata yang ada di kota Istimewa ini.
Kemudahan untuk mengenalkan kegiatan wisata yang ada dapat menjadi semangat masyarakat untuk membangun daerahnya.
Berbagai pilihan kegiatan liburan tentunya harus di dukung dengan kenyaman dan kemudahan mencari informasi, terkait berbagai hal yang berkaitan dengan pendukung kegiatan liburan tersebut.
Salah satu hal yang pokok adalah mengetahui biaya disetiap tempat wisata, tujuannyauntuk menyusun angaran belanja selama anda berwisata di jogja.
Berikut akan kami sajikan Daftar Harga tiket masuk tempat wisata yang ada di sleman, bantul maupun di Gunungkidul.
Objek Wisata | Harga Tiket Masuk |
---|---|
Taman Pintar | IDR 12.000 (Anak-anak), |
IDR 20.000 (Dewasa) | |
Kebun Binatang Gembira Loka | IDR 25.000 (Weekdays), |
IDR 30.000 (Weekend) | |
Jogja Bay | IDR 60.000 (Anak-anak) IDR 90.000 (Dewasa)(Weekdays), |
IDR 75.000 (Anak-anak) IDR 100.000 (Dewasa)(Weekend) | |
Museum 3D De Mata & De Arca | IDR 100.000 – 140.000 (terusan) |
Taman Pelangi | IDR 15.000 (Weekdays), |
IDR 20.000 (Weekend) | |
Punthuk Setumbu | IDR 15.000 |
Gereja Ayam | IDR 15.000 |
Rafting Sungai Elo | IDR 750.000 (per perahu, 6 orang) |
Lava Tour Merapi (Jeep) | IDR 350.000 – IDR 400.000 (per jeep, 4 orang) |
Caving Goa Jomblang | IDR 450.000 |
Air Terjun Sri Gethuk | IDR 20.000 |
Cave Tubing Kalisuci | IDR 70.000 |
River Tubing Sungai Oya | IDR 50.000 |
Cave Tubing Goa Pindul | IDR 40.000 |
Retribusi Goa Pindul | IDR 10.000 |
Retribusi Pantai Gunungkidul | IDR 10.000 |
Retribusi Pantai Bantul | IDR 10.000 |
Retribusi Kaliurang | IDR 10.000 |
Kalibiru | IDR 10.000 (Weekdays), |
IDR 15.000 (Weekend) | |
Kebun Buah Mangunan | IDR 5.000 |
Hutan-hutan Pinus Imogiri | IDR 3000 |
Keraton Jogja | IDR 10.000 |
Tamansari | IDR 10.000 |
Museum Kereta Keraton | IDR 10.000 |
Museum Sonobudoyo | IDR 10.000 |
Museum Affandi | IDR 25.000 |
Ramayana Ballet Purawisata | IDR 110.000 |
IDR 255.000 (+ dinner) | |
Ramayana Ballet Prambanan | IDR 125.000 – IDR 400.000 |
Museum Gunung Merapi | IDR 5.000 |
Museum Ullen Sentalu | IDR 50.000 |
Candi Borobudur | IDR 50.000 |
Borobudur Sunrise (Manohara) | IDR 375.000 |
Candi Prambanan | IDR 50.000 |
Istana Ratu Boko | IDR 50.000 |
Candi Mendut | IDR 10.000 |
Candi Pawon | IDR 10.000 |
Candi Sambisari | IDR 10.000 |
Candi Plaosan | IDR 10.000 |
Candi Sojiwan | IDR 10.000 |
Candi Barong | IDR 10.000 |
Candi Ijo | IDR 10.000 |
HeHa Sky View Jogja | IDR 15.000 |
Romantic Garden | IDR 8.000 |
The Lost World Castle | IDR 30.000 |
Langlang Buana | IDR 20.000 |
Info :
- Harga diatas adalah harga yang berlaku saat weekday.
- Untuk keterangan reservation bisa menghubungi kami agar rencana dan kegiatan anda terorganizer secara baik.
- Harga diatas untuk pengunjung domestik.
Apabila membutuhkan informasi tambahan terkait kegiatan wisata di jogja atau sewa mobil jogja dapat menghubungi kami, kami juga melayani paket wisata jogja dengan berbagai tujuan dan sesuai keinginan anda.
Dapat juga menghubung kami di :
(0274) 4580215 | office
Hotline:
Phone / Whasap : 08510 339 3729
Email:
suryabakti09@gmail.com
Office:
Jl. Parangtritis KM 7, Sewon, Kab,
Bantul, Yogyakarta.
Google Map :
Surya Bakti Tour
media sosial kami di :
- FANSPAGE : SuryaBakti Tour & Transport
- InstaGram : @rentalmobiljogjamurahmeriah